PERANAN BAKTERI DALAM KEHIDUPAN
- Bakteri Menguntungkan
- Escherichia coli
Membusukan makanan di dalam usus besar dan menghasilkan vitamin K
- Rhizobium leguminosarun
Membantu menyuburkan tanah, dengan cara bersimbiosis dengan kacang-kacangan yang bisa menambat nitrogen
- Azotobacter
Membantu menyuburkan tanah dengan cara hidup bebas ditanah dan menambat nitrogen dari udara
- Streptomyces
greceus
Menghasilkan antibiotik sterptomisin
- Lactoballicus
casei
Digunakan dalam membantu pembuatan keju - Acetobacter
xylinum
Pembuatan nata de coco dari air kelapa - Lactobacillus
bulgaricus
Proses fermentasi yoghurt - Pseudomonas
denirificans
Dapat menghasilkan vitamin B12 - Bacillus
thuringiensis
Pengendali hayati bagi tanaman kobis, kapas jagung, tembakau, dan pemberantasan nyamuk vektor penyakit malaria dan demam berdarah
- Bakteri Merugikan
- Mycobacterium
tuberculosis
penyebab penyakit TBC
- Mycobacterium
leprae
Penyebab penyakit lepra
- Treponema
pallidum
Penyebab penyakit sifilis ( Raja Singa )
- Vibrio chlorea
Penyebab kolera
- Salmonella typhosa
Penyebab tifus
- Diplococcus pneumonia
Penyebab radang paru paru / pneumonia
- Bordetella pertussis
Penyebab batuk rejan
- Shigella dysentriae
Penyebab disentri
- Neisseria gonorrhoeae
Penyebab penyakit Gonorea - Clostridum
tetani
Penyebab tetanus
- Corynebacterium diphtheria
Penyebab difteri - Bacillus anthracis
Penyebab penyakit antraks - Chlamydia trachomatis
Penyebab penyakit Trakom
- Clostridiun botulinum
Penyebab penyakit botulisme
- Clostridium perfringens
Penyebab gangrene - Proteus uulgaris
Penyebab radang usus - Staphylococcus aureus
Penyebab bisul
Tidak ada komentar:
Posting Komentar